Beranda Topik Voldemort

Topik: voldemort

7 Hal Ilegal Di Dunia Sihir Harry Potter!

Dalam dunia sihir Harry Potter ada beberapa hal yang dianggap ilegal untuk dilakukan dan bisa berakibat fatal. Dalam dunia sihir Harry Potter, bila dibandingkan dengan para muggles atau manusia biasa, para penyihir tentunya memiliki berbagai kelebihan. Namun, dengan kelebihan yang mereka miliki ternyata ada...

Nagini Adalah Anak Voldemort? Mengulik Teori Kontroversial Harry Potter!

Dalam dunia Harry Potter yang penuh dengan sihir, makhluk fantastis, dan karakter yang kompleks, munculnya teori-teori fan yang menggoda selalu menjadi bagian yang menarik. Salah satu teori yang telah menciptakan banyak diskusi dan spekulasi di kalangan penggemar adalah teori Nagini adalah anak Voldemort. Teori...

7 Jenis Sihir Di Dunia Harry Potter!

Disadari atau tidak dalam dunia Harry Potter ada beberapa jenis ilmu sihir yang biasa digunakan oleh para penyihir atau ahli sihir lainnya. Banyak ahli sihir dalam universe Harry Potter berhasil menguasai atau menyadari kemampuan magis mereka sejak usia yang masih sangat muda. Seringkali, mereka...

5 Fakta Baru Harry Potter Pasca Kalahkan Voldemort!

Penggemar film maupun novel bergenre fantasi pasti tahu kisah Harry Potter. Diciptakan oleh J.K. Rowling, kisahnya sendiri menceritakan kehidupan seorang murid istimewa dari sekolah sihir Hogwarts bernama Harry James Potter, di mana dia ditakdirkan untuk mengalahkan Dark Lord Voldemort. Setelah ramalannya terwujud di serialisasi...

5 Blunder Fatal yang Dilakukan Harry Potter

Selama lebih dari satu dekade, Harry Potter sudah mengalami banyak sekali petualangan dalam perjalanan hidupnya. Diawali dengan harus kehilangan kedua orang tuanya, tinggal bersama paman dan bibi yang jahat, mendapatkan kesempatan untuk bersekolah di Hogwarts, sampai kemudian bertarung melawan sang raja kegelapan, Voldemort. Tidak...

Harry Potter: Apa Fungsi Brain Room di Kementrian Sihir?

Kementrian sihir dalam cerita Harry Potter memiliki sebuah ruangan yang sangat misterius yang disebut Brain Room. Sayangnya, di serinya sendiri masih belum diungkap secara jelas apa kegunaan dari Brain Room. Ruangan tersebut terletak di Departemen Misteri dan sempat muncul dalam novel Harry Potter and...

Para Karakter Harry Potter Yang Bisa Muncul di Fantastic Beasts!

Film Fantastic Beasts adalah film yang masih bagian dari franchise dari Harry Potter. Makanya, gak heran kalau film ini banyak juga nampilin karakter-karakter dari film-film Harry Potter. Filmnya sendiri nyeritain tentang Newt Scamander, seorang ahli magizoologist alias ahli dalam berbagai binatang-binatang mistis atau makhluk-makhluk...

Ini Alasan Harry Potter Selamat Dari Kutukan Voldemort

Harry Potter sepertinya memang sosok yang sangat beruntung, karena mampu bertahan dari sihir mematikan. Pertama kali Harry bertemu dengan sihir mematikan adalah ketika bertemu dengan mantra Avada Kedavra yang dilontarkan oleh Voldemort. Beruntung dia selamat, meskipun menimbulkan bekas luka di dahinya dan luka itu...

10 Aturan Gila Death Eater di Harry Potter Universe

Para anggota Death Eaters adalah mimpi buruk bagi setiap orang di dalam dunia Harry Potter. Mereka adalah pengikut setia sang Dark Lord Voldermort, yang percaya bahwa hanya mereka yang memiliki darah atau keturunan penyihir saja, yang berhak belajar sihir di Hogwarts. Mereka akan melakukan...

15 Villain Harry Potter Berbahaya & Terbaik Sepanjang Masa

Harry Potter Villain
Seperti kita ketahui, di dunia magis Harry Potter milik J.K Rowling, terdapat lumayan banyak sosok penyihir beraliran gelap nan jahat yang sukses menteror Harry maupun karakter-karakter protagonis keren lainnya. Namun dari seluruh karakter antagonis yang ada, rasanya hanya 15 penyihir antagonis inilah yang benar-benar jahat,...

Paling Fresh!

Penjelasan Ending Shogun, Kejeniusan Toranaga!

Season 1 dari series populer Shogun akhirnya selesai di episode 10 dan terdapat penjelasan mengenai ending yang membuat para fans terkesima. Shogun menjadi series...